Minggu, 19 Desember 2010

MASUK FINAL AFF, TIMNAS DAPAT BONUS 2,5 MILIAR

Akhirnya Timnas masuk final Aff, setelah berhasil mengalahkan Filipina pada leg pertama (1-0) dan kedua (1-0). Di final nanti tim Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Malaysia. Dengan lolosnya Timnas Indonesia ke final Piala AFF 2010 maka timnas langsung mendapatkan guyuran bonus besar. Timnas dapat bonus 2,5 miliar.

WOW MASUK FINAL AFF, TIMNAS DAPAT 2,5 MILIAR

"Malam ini (19/12/2010) langsung akan saya berikan bonus itu. Ya, besarnya Rp2,5 miliar," kata ketua umum PSSI Nurdin Halid di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.

Nurdin sebelumnya mengungkapkan pihaknya sudah mempersiapkan bonus hingga Rp5,5 miliar bagi skuat timnas Indonesia. Bonus itu dirinci Rp2,5 miliar jika lolos ke babak final, dan tambahan Rp3 miliar jika sukses merengkuh gelar juara.

Dan ini adalah video Gol Spektakuler Christian Gonzales yang membawa timnas masuk final AFF



Wow, bravo buat Timnas yang telah berhasil masuk Final piala AFF 2010 dan semoga di final nanti dapat menaklukkan Malaysia... Rewardnya yang serupa tapi tak sama juga di dapat oleh Polri...Tahun 2011 nanti besar remunerasi gaji Polri tertinggi 21,3 Juta..
[vivanews]

0 kuya ngora:

Posting Komentar